10 Nasehat yang Perlu Direnungkan Peserta Kursus Jahit, Biar Kamu Tak Mudah Menyerah Di Perantauan
1. Mau menyerah? Coba kamu ingat lagi keluarga yang menunggumu di rumah
2. Muda itu harusnya bergairah. Jangan cuma kangen rumah, eh sudah mau menyerah!
3. Tanah rantau itu sebaik-baiknya penempa diri untuk jadi pribadi yang lebih baik lagi
4. Daripada menggerutu, lebih baik syukuri apa yang dipunya olehmu sekarang
5. Karena setiap orang punya kelebihan dan kekurangan, begitu pula dirimu
6. Ingat tujuan awal, biar apa yang kamu inginkan nggak cuma jadi angan
7. Karena memang orang lain tak tahu apa-apa tentang dirimu
8. Ketika sudah dituliskan, semoga semesta ikut mengamininya
9. Manusia itu berbeda satu dengan lainnya, jadi kamu tak perlu lagi iri dengan teman, saudara atau siapa saja
10. Ingat lagi tujuan awalmu pergi keperantauan, pulang bukan untuk menyerah tapi membawa kebanggaan
#jahitku #jogja #jogjaku #kursusjahit #infojogja #jogjakarta #fashiondesign #fashionschool #mesinjahit #kebaya #internationalfashionbusiness #businessfashionschool #bisnisfashion #businessmode #sekolahfashion #sekolahmode #shortcourse #fashioncourse #kursusfashion #fashiondesigner #fashionlife #fashioncareer #fashionshow #peragaanbusana